JawaPos.com - Berbuka puasa identik dengan menyantap takjil yang manis dan menyegarkan. Salah satu pilihan yang menggoda adalah es selendang mayang, minuman khas Betawi yang mulai jarang ditemui.